Pohon Jati Tumbang Menimpa Rumah Warga

Administrator 04 Februari 2021 10:59:34 WIB

TERONGNEWS. 

Rabu sore (03/02/2021) wilayah Terong diguyur hujan lebat disertai dengan angin yang sangat kencang, akibatnya rumah Yanto warga di wilayah Pedukuhan Terong I yang tertimpa pohon jati yang tumbang karena angin tersebut. Kerugian materiil belum bisa dipastikan, beruntungnya tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini. Hanya saja aliran listrik yang terputus untuk sementara belum bisa disambungkan mengingat situasi dan kondisi yang belum memungkinkan. Gatot Purwanto selaku Dukuh Terong I rencana akan menggerakkan warganya untuk kerja bakti membantu membereskan rumah yang tertimpa pohon tersebut. Selalu waspada cuaca ekstrim ya dulur semua '-' _0ia_

Komentar atas Pohon Jati Tumbang Menimpa Rumah Warga

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

PAMONG KALURAHAN

PENGUMUMAN

JEMPOL SI PANDA (Jemput Bola Potensi Pajak Kendaraan) Bermotor R2 & R4 Setiap hari Selasa ( Minggu ke-2 & Minggu ke-4 ) Bertempat di Kantor Kalurahan Terong Pukul 09.00 - 11.00 WIB

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License