DESA TERONG MEWAKILI KECAMATAN DLINGO LOMBA FESTIVAL UPACARA ADAT

Administrator 09 Juni 2015 21:55:51 WIB

TERONG NEWS. Pada hari ini Selasa tanggal 9 JUni 2015 Desa Terong mewakili Kecamatan Dlingo maju dalam lomba Festival Upacara Adat yang diadakan oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bantul yang bertempat di lapangan Mulyodadi Bambanglipuro Bantul. Dalam kesempatan tersebut tampil antara lain  perwakilan dari Kecamatan Bantul, Jetis, Bambanglipuro, pundong,Dlingo dan Sewon. Dan Dlingo mendapat urutan ke lima ddengan penampilan yang sangat bagus sehingga penonton tidak beranjak dari tempat duduknya untuk menyaksikan perfom yang dilakukan oleh Kontingan Kecamtan Dlingo yang menampilkan Upacara Adat Merti Dusun Pancuran dengan menampilkan Proosesi Merti dusun yang memang dilaksakan setoiap tahun dan dikemas dalam waktu 25 menit. Festival adat dari kecamatan dlingo diperankan oleh 2 pembawa spanduk, 8 bregodo tomba, 12 bregodo pedang, 8 pembawa gunungan dan joglo, 4 penari tayub, 8 pemeran tombokan, 6 penari pembawa tambir,4, pembawa brekat(sarang), 2 pemetik padi, serta didukung oleh pengrawit yang berjumlah 14 orang. Dalam cerrita /lakon ini disutradarai oleh Sarwadi, penulis Naskah Welasiman, Penata Artistik Sugiyadi, Penata RIas Sutardjo, Penata iringan Wahyu Prastowo.

Komentar atas DESA TERONG MEWAKILI KECAMATAN DLINGO LOMBA FESTIVAL UPACARA ADAT

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

PAMONG KALURAHAN

PENGUMUMAN

JEMPOL SI PANDA (Jemput Bola Potensi Pajak Kendaraan) Bermotor R2 & R4 SETIAP HARI SELASA Bertempat di Halaman Kantor Kalurahan Terong Pukul 09.00 - 11.00 WIB

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License