Pipanisasi Untuk Air Bersih di Makam Terong
Administrator 08 Juli 2021 14:36:52 WIB
TERONGNEWS
Jika sebelumnya di area pemakaman Terong belum tersedia air bersih yang digunakan bagi para peziarah untuk mensucikan diri sebelum memasuki area makam, TPK Desa bersama dengan anggota PAB ( pengelola Air Bersih ) Tirta Puspita Terong II RT 04 yang didampingi juga oleh Lurah Terong Sugiyono,S.E pagi ini sekitar pukul 09.00 WIB sampai dengan pukul 11.30 WIB memasang pipa untuk area makam. Pemasangan pipa sepanjang 180 meter yang disalurkan di bak air Tirta Puspita menuju area makam. Pipa paralon dipasang di sekitar area jalan masuk makam dengan harapan para peziarah bisa wudhu atau mensucikan bisa dilakukan di area makam.
Komentar atas Pipanisasi Untuk Air Bersih di Makam Terong
Formulir Penulisan Komentar
PAMONG KALURAHAN
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License