Pelatihan Pembuatan Kue Hajatan di Pedukuhan Pencit Rejo
Administrator 06 Februari 2019 10:58:26 WIB
TERONGNEWS
Dengan seringnya ada hajatan membuat KKN UMY di Pencitrejo berpikir bagaimana caranya agar makanan yang disajikan bisa bervariasi dan tentunya mudah cara pengolahannya apalagi ibu PKK di Pencitrejo ini memang mempunyai potensi dalam hal masak memasak.
Makanan yang disajikan saat hajatan memang perlu adanya varian rasa maupun ragamnya sehingga pagi ini bertempat di rumah Sudari Dukuh Pencitrejo, ibu PKK berkumpul untuk mengikuti pelatihan pembuatan Ubi Nutrisari serta Moto Kebo.
Kalau biasanya warga bisa menikmati sajian Moto Kebo ini hanya dengan membeli maka dengan pelatihan ini diharapkan bisa berinovasi dan berkreasi di dapur masing-masing apalagi bahan yang diperlukanpun cukup mudah dan harganya terjangkau.
Komentar atas Pelatihan Pembuatan Kue Hajatan di Pedukuhan Pencit Rejo
Formulir Penulisan Komentar
PAMONG KALURAHAN
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Apel Pagi Senin 23 Desember 2024
- Kerja Bakti Minggu Pagi oleh Warga Terong II
- Peningkatan Kapasitas Linmas Kalurahan Terong
- Penyegaran Pengurus FPRB Kalurahan Terong
- Waspada Hujan dan Angin Kencang Yang Melanda Wilayah Kalurahan Terong
- Pendampingan Ibu Hamil Resiko Tinggi
- UJI PUBLIK RAPERKAL APBKAL TA 2025
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License